BREAKING NEWS

Monday, February 22, 2016

Pasopati Scout Festival 40, Lomba Penggalang dan Penegak SMK Wisudha Karya Kudus Tahun 2016

Dalam rangka melaksanakan Program Kerja Ambalan Pasopati Tahun 2016, maka akan diadakan Lomba Penggalang dan Penegak Se-Kwarcab Kudus dalam rangka merayakan HUT Ambalan Pasopati Ke-40 yang akan dilaksanakan pada :


Hari : Minggu
Tanggal : 27 Maret 2016
Pukul : 07.00 WIB s.d Selesai
Tempat : SMK Wisudha Karya Kudus

  Jl. Mejobo Kotak Pos 104 Kudus

  Telp. (0291) 435950




PESERTA LOMBA

Anggota Pramuka Tingkat Penggalang SMP/MTs dan Penegak SMA/SMK/MA dari pangkalan atau Gugus Depan Se-Kabupaten Kudus dengan persyaratan sebagai berikut :

PERSYARATAN UMUM :

1. Peserta adalah anggota Pramuka yang aktif di ambalan atau pangkalan masing-masing.
2. Bin Damping adalah pembina pramuka masing-masing pangkalan.
3. Setiap pangkalan mengirimkan peserta yang terdiri dari putra/putri yang berjumlah 26 untuk SMP/MTs dan 26 peserta untuk SMK/SMA/MA.
4. Pangkalan homogen boleh mengirim peserta yang seluruhnya putra/putri.
5. Pendaftaran langsung dengan datang ke sanggar Pasopati Setiap Hari Pukul 09.00 - 17.00 WIB
6. Biaya pendaftaran Rp. 50.000/pangkalan.

PERSYARATAN KHUSUS

Peserta :
1. Menyerahkan kertas buffalo warna putih sebanyak 9 lembar.
2. Menyerahkan surat mandat dari masing-masing pangkalan.
3. Mengisi dan menyerahkan biodata peserta.
4. Menyerahkan Surat Keikutsertaan Gugus Depan.
5. Mengumpulkan fotocopy data diri sebanyak 2 lembar.
6. Menyerahkan pas foto berwarna, berseragam pramuka lengkap sebanyak 2 lembar ukuran 3x4 dan 4x6 1 lembar dengan background warna merah.
7. Persyaratan dimasukkan dalam stopmap :
SMP/MTs
Putra : Merah
Putri : Kuning
SMK/SMA/MA
Putra : Biru
Putri : Hijau

Bin Damping :
1. Menyerahkan kertas buffalo warna biru sebanyak 1 lembar
2. Menyerahkan surat mandat dari masing-masing pangkalan.
3. Mengumpulkan Fotocopy KTP sebanyak 2 lembar
4. Mengumpulkan foto pramuka ukuran 3x4 berwarna sebanyak 2 lembar dan 4x6 sebanyak 1 lembar background warna biru.
5. Mengisi dan menyerahkan biodata Bin Damping
6. Persyaratan dimasukkan dalam amplop warna coklat.

JENIS KEGIATAN


SMP/MTS
1 Lomba PBB (Peraturan Baris Berbaris)
2 Lomba ASC (Achievement Scouting Competition)
3 Lomba Pagelaran Ketoprak humor
4 Lomba Poster 3D
5 Lomba Miniatur Pionering


SMK/SMA/MA
1 Lomba PBB (Peraturan Baris Berbaris)
2 Lomba The 1st Rangking Competition (Rangking 1)
3 Lomba Pagelaran Ketoprak Humor
4 Lomba AIS (Area Innovation Scouts)
5 Lomba TSR (Teknologi Sumber Reformasi)

Untuk informasi lebih lanjut mengenai petunjuk teknis dan panduan kegiatan silahkan menghubungi nomor di bawah ini :

Contact Person :

Muhammad Sya'roni (085729560833)
Muhammad Islah (089664466181)

Post a Comment